Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

Cara Gampang Backup dan Restore SMS di Android

Halo sobat, kembali lagi kali ini saya akan berbagi tentang tutorial android. Kamu nggak mau kan kalau ROM yang kamu pakai tiba-tiba crash  dan membuat data yang ada ponsel kamu hilang? Kalau kamu nggak mau ngalamin hal tersebut, kamu bisa membackup SMS yang ada di Hp Android kamu dan kapan-kapan kamu bisa restore kembali agar SMS tersebut tidak hilang. Cara Backup dan Restore SMS di Android Kali ini TeknoKun akan menggunakan aplikasi bernama SMS Backup & Restore , silakan download aplikasi itu terlebih dahulu melalui Google Play Store atau bisa langsung melalui tautan ini. Setelah itu, langsung saja buka aplikasi tersebut. Setelah kamu buka aplikasinya, maka akan tampil seperti screenshot diatas. Itu adalah fitur-fitur yang ada di SMS Backup dan Restore. Berikut penjelasannya Backup Ini adalah fitur utama dari aplikasi ini, fungsinya yaitu untuk membackup SMS pada HP sobat. Jika kamu ingin membackup, cukup klik tombol tersebut. Kemudian akan